Rabu, 01 Oktober 2014

JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

Program studi Ilmu Kesejahteraan Sosial berdiri pada tanggal 11 juli 1968,  keunggulan program studi ini tidak saja sebagai program penyediaan sarjana (S1) untuk mengisi kebutuhan intern dalam kegiatan Amal Usaha Muhammadiyah (AUM) melainkan juga terbuka kuas di berbagai bidang, baik sebagai ilmuwan (pengembangan akademik) tenaga pengajar di berbagai perguruan tinggi maupun swasta, peneloti maupun praktisi dalam pemenuhan kebutuhan pemerintah akan pekerja sosial professional (sebagai PNS di berbagai kementrian, khususnya kemensos,kesehatan, dan kemen kehakiman) LSM Lembaga Swadaya Masyarakat, swasta (perusahaan) wiraswasta maupun dibidang jurnalistik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar